Kapasitas Kelembagaan Universitas Negeri Padang Dalam Mengakomodasi Pendidikan Inklusif Kepada Penyandang Disabilitas
DOI:
https://doi.org/10.47134/villages.v5i2.132Keywords:
Disabilitas, Pendidikan Inklusif, Kapasitas Kelembagaan, UniversitasAbstract
Penelitian ini dilatarbelakangi oleh kesulitan yang dihadapi oleh mahasiswa penyandang disabilitas dalam mengakses layanan akademik dan layanan kemahasiswaan di Universitas Negeri Padang. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kapasitas kelembagaan Universitas Negeri Padang dalam mengakomodasi pendidikan inklusif kepada penyandang disabilitas. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan pendekatan deskriptif. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah wawancara, studi dokumentasi dan observasi. Informan dalam penelitian ini meliputi Sekretaris UNP, Lembaga Pengembangan Pendidikan Pelaksana Tugas Strategis UNP, Pusat Layanan Disabilitas UNP, Pejabat Pengelola Informasi dan Dokumentasi UNP, Direktur Umum Biro Akademik UNP, Biro Perencanaan dan Kerjasama UNP, Biro Kemahasiswaan dan sejumlah mahasiswa penyandang disabilitas. Data dianalisis menggunakan Teori Kapasitas Kelembagaan dari Lewis dan Cowens (1985) dengan enam dimensi kapasitas kelembagaan yaitu: 1) kondisi informasi, 2) kondisi komunikasi, 3) kondisi simetri, 4) kondisi penegakan dan pencegahan, 5) kondisi pemantauan 6) pengaruh kumulatif dari kondisi. Hasil penelitian menunjukkan tidak terpenuhinya kapasitas kelembagaan UNP dalam memberikan layanan akademik dan layanan kemahasiswaan bagi mahasiswa penyandang disabilitas. Namun, UNP tengah mengupayakan perbaikan layanan akademik dan kemahasiswaan untuk mengakomodasi kesetaraan dalam bidang pendidikan.
References
Adithi, A. (2018). Development of institutional theory and its application to MNE context: A review of literature. Focus Journal of International Business, 4(02), 124-141. https://doi.org/10.17492/focus.v4i02.11693
Amatullah, A. (2022). Analisis Implementasi Pendidikan Berbasis Inklusif Sebagai Upaya Mencegah Diskriminasi Anak Berkebutuhan Khusus. Jurnal Pendidikan Tambusai. https://jptam.org/index.php/jptam/article/view/4916
Amka, A. (2019). Pendidikan inklusif bagi siswa berkebutuhan khusus di Kalimantan Selatan. Pendidikan Inklusif Bagi Siswa Berkebutuhan Khusus …. https://core.ac.uk/download/pdf/322566111.pdf
Arriani, F., Agustiawati, A., Rizki, A., Widiyanti, R., Wibowo, S., & ... (2021). Panduan pelaksanaan pendidikan inklusif. repositori.kemdikbud.go.id. https://repositori.kemdikbud.go.id/24970/1/Panduan_Inklusif.pdf
Astawa, I. N. T. (2021). Pendidikan Inklusi Dalam Memajukan Pendidikan Nasional. Guna Widya: Jurnal Pendidikan Hindu. https://ojs.uhnsugriwa.ac.id/index.php/GW/article/view/465
Blomquist, W., & Ostrom, E. (1985). Institutional capacity and the resolution of a commons dilemma. Policy Studies Review, 5(2).
Fatimah, A. S. (2019). Kapasitas kelembagaan Dinas Pengendalian Penduduk, Keluarga Berencana, Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak Kota Tasikmalaya. Jurnal Administrasi dan Kebijakan Publik, 4(1), 1-11. https://doi.org/10.25077/jakp.4.1.1-11.2019
Imran, Y. (2018). Penyandang disabilitas di perguruan tinggi. In Prosiding Konferensi Nasional Ke-8 Asosiasi Program Pascasarjana Perguruan Tinggi Muhammadiyah (APPPTM) (pp. 1-7). ISBN 978-602-50710-9-6.
Isaza, C. E., Herrera Kit, P., & Lozano Herrera, J. C. (2016). Capacity: A literature review and a research agenda. SSRN Electronic Journal. https://doi.org/10.2139/ssrn.2824486
Junaedi Sastradiharja, Farizal, & Maran Sutarya. (2020). Pendidikan inklusif di perguruan tinggi: Studi pada Pusat Kajian dan Layanan Mahasiswa Berkebutuhan Khusus Politeknik Negeri Jakarta. Journal of Islamic Education, 2(1).
Khairuddin, K. (2020). Pendidikan Inklusif di Lembaga Pendidikan. Tazkiya: Jurnal Pendidikan Islam. https://jurnaltarbiyah.uinsu.ac.id/index.php/tazkiya/article/viewFile/751/576
Mozes, N. Z. (2020). Hak Pendidikan Anak Penyandang Disabilitas Dalam Presfektif Hak Asasi Manusia. Lex et Societatis. https://ejournal.unsrat.ac.id/index.php/lexetsocietatis/article/view/29504
Mulyah, S., & Khoiri, Q. (2023). Kebijakan Pemerintah terhadap Pendidikan Inklusif. Journal on Education. https://www.jonedu.org/index.php/joe/article/view/1615
Munauwarah, R., Zahra, A., Supandi, M., Restiany, R. A., & ... (2021). Pendidikan Inklusi Solusi Utama Untuk Anak Penyandang Disabilitas. …. https://ejournal.yasin-alsys.org/index.php/yasin/article/view/21
Murdiyanto, E. (2020). Metode Penelitian Kualitatif (Teori dan Aplikasi disertai Contoh Proposal). Yogyakarta: Lembaga Penelitian dan Pengabdian Pada Masyarakat UNP "Veteran" Yogyakarta Press.
Ningrum, N. A. (2022). Strategi pembelajaran pada anak berkebutuhan khusus dalam pendidikan inklusi. … Journal of Humanities and Social Sciences. https://ejournal.uit-lirboyo.ac.id/index.php/IJHSS/article/view/3099
Nisa, L. S. (2019). Pemenuhan Kebutuhan pendidikan bagi penyandang disabilitas di Kalimantan Selatan. Jurnal Kebijakan Pembangunan. http://www.jkpjournal.com/index.php/menu/article/view/15
Nurfadillah, S. (2021). Pendidikan inklusi tingkat sd. books.google.com. https://books.google.com/books?hl=en&lr=&id=QE9WEAAAQBAJ&oi=fnd&pg=PP1&dq=pendidikan+inklusif+kepada+penyandang+disabilitas&ots=aMQocrGcD7&sig=47UhvRzFEF9Iw1Glk0W0JvSRd6Q
Nurussakinah, T., Mulyadi, S., & ... (2024). Menyongsong Masa Depan: Survei Implementasi Pendidikan Inklusi Jenjang Pendidikan Anak Usia Dini. … : Jurnal Pendidikan …. https://www.murhum.ppjpaud.org/index.php/murhum/article/view/563
Paramansyah, A., & Parojai, M. R. (2024). Pendidikan Inklusif Dalam era Digital. books.google.com. https://books.google.com/books?hl=en&lr=&id=58v5EAAAQBAJ&oi=fnd&pg=PA1&dq=pendidikan+inklusif+kepada+penyandang+disabilitas&ots=N49-yCjYVd&sig=SdJSh5kgfkmECIMiDQYypuPLzNg
Peraturan Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi No. 48 tahun 2023 tentang Akomodasi yang Layak untuk Peserta Didik Penyandang Disabilitas pada Satuan Pendidikan Anak Usia Dini Formal, Pendidikan Dasar, Pendidikan Menengah, dan Pendidikan Tinggi.
Puspandari, K., & Sinaga, Y. (2023). Tanggung Jawab Negara dalam Pemenuhan Hak Pendidikan Inklusif di Indonesia. Jurnal Ilmiah Publika. https://jurnal.ugj.ac.id/index.php/Publika/article/view/8269
Riyadi, E. (2021). Pelaksanaan pemenuhan hak atas aksesibilitas pendidikan tinggi bagi penyandang disabilitas di Yogyakarta. Jurnal Hukum Ius Quia Iustum. https://journal.uii.ac.id/IUSTUM/article/view/17463
Rosita, T., Rochyadi, E., & Sunardi, S. (2020). Teknologi Asistif dalam Pendidikan Inklusif. COLLASE (Creative of …. http://journal.ikipsiliwangi.ac.id/index.php/collase/article/view/6246
Rosita, T., Suherman, M. M., & Nurhaqy, A. A. (2022). Keterampilan kolaborasi guru sekolah dasar untuk keberhasilan pendidikan inklusif. Warta Pengabdian. https://jurnal.unej.ac.id/index.php/WRTP/article/view/23395
Setiawan, A. D., & SETYOWATI, R. R. N. (2020). Pemenuhan Hak Peserta Didik Penyandang Disabilitas di SMA Negeri 4 Sidoarjo (Studi Akses Pendidikan Program Sekolah Inklusi). Kajian Moral Dan …. https://ejournal.unesa.ac.id/index.php/jurnal-pendidikan-kewarganegaraa/article/view/34713
Setiawan, H., Oktaviyanti, I., & ... (2020). Analisis Kendala Guru Di SDN Gunung Gatep Kab. Lombok Tengah Dalam Implementasi Pendidikan Inklusif. … Jurnal Pendidikan …. https://journal.um-surabaya.ac.id/didaktis/article/view/4704
Supena, A., Nurasiah, I., Safitri, N., Kusmawati, A. P., & ... (2022). Pendidikan Inklusi Untuk ABK. Deepublish.
Suwahyo, B. W., Setyosari, P., & Praherdhiono, H. (2022). Pemanfaatan Teknologi Asistif dalam Pendidikan Inklusif. Edcomtech. https://www.neliti.com/publications/373292/pemanfaatan-teknologi-asistif-dalam-pendidikan-inklusif
Undang-Undang Republik Indonesia No. 20 Tahun 2003 Tentang Sistem Pendidikan Nasional.
Wijaya, S., & Supena, A. (2023). Implementasi Program Pendidikan Inklusi Pada Sekolah Dasar di Kota Serang. Jurnal Educatio FKIP UNMA.
https://ejournal.unma.ac.id/index.php/educatio/article/view/4592
Wulandari, S., Suprapti, S., & ... (2022). Desentralisasi Penyediaan Program Pendidikan Inklusif Bagi Penyandang Disabilitas Di Indonesia: Systematic Literature Review. Publisia: Jurnal Ilmu …. https://jurnal.unmer.ac.id/index.php/jkpp/article/view/8484
Yohanes, T., Widiyastuti, Y. S. M., Krismantoro, D., & ... (2022). Kajian Ideologis Pancasila terhadap Penyelenggaraan Pendidikan Inklusif. ejurnalpancasila.bpip.go.id. https://ejurnalpancasila.bpip.go.id/index.php/PJK/article/view/82
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 Deprianto Deprianto, Siska Sasmita

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
This journal is based on the work at https://villages.pubmedia.id/index.php/villages under license from Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License. You are free to:
- Share – copy and redistribute the material in any medium or format.
- Adapt – remix, transform, and build upon the material for any purpose, even commercially.
The licensor cannot revoke these freedoms as long as you follow the license terms, which include the following:
- Attribution. You must give appropriate credit, provide a link to the license, and indicate if changes were made. You may do so in any reasonable manner, but not in any way that suggests the licensor endorses you or your use.
- ShareAlike. If you remix, transform or build upon the material, you must distribute your contributions under the same license as the original.
- No additional restrictions. You may not apply legal terms or technological measures that legally restrict others from doing anything the license permits.
Information for authors
The author should be aware that by submitting an article to this journal, the article's copyright will be fully transferred to Jurnal Administrasi Pemerintahan Desa. Authors are allowed to resend their manuscript to other journals or intentionally withdraw the manuscript only if both parties (Jurnal Administrasi Pemerintahan Desa and Authors) have agreed on the issue. Once the manuscript has been published, authors are allowed to use their published article under Jurnal Administrasi Pemerintahan Desa copyrights.
All authors are required to deliver the agreement of license transfer once they submit the manuscript to Jurnal Administrasi Pemerintahan Desa. By signing the agreement, the copyright is attributed to this journal to protect the intellectual material for the authors. Authors are allowed to share, copy and redistribute the material in any medium and in any circumstances.
• Creative Commons Attribution-ShareAlike (CC BY-SA)
Jurnal Administrasi Pemerintahan Desa is licensed under an International License